- Kata gambar merupakan kata yang lebih spesifik dari kata citra atau imaji(bayangan).
- Dalam bahasa Inggris Image (citra) bisa berbentuk 2 dimensi dan 3 dimensi.
- Gambar mempunyai arti tiruan (barang/materi) yang dibuat dengan coretan/goresan dengan pensil(dan sebagainya) pada kertas (bidang datar lainnya)
- Gambar biasanya mempunyai kemiripan dengan suatu obyek
Lain dengan lukisan, secara teknis menggambar dan melukis memiliki persamaan, namun ada prinsip yang membedakannya, yaitu:
- jika gambar harus sesuai tujuan, harus tepat, mengutamakan logika,dan sesuai perintah. contohnya bisa berupa: peta, karya ilustrasi, poster, gambar bentuk, denah, desain.
- tapi lukisan lebih bebas, tidak terikat, dan lebih melibatkan perasaan dan kreasi pembuatnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar